Sabtu, 02 Juli 2011

My Stars :)

Capella bersinar hampir tepat diatas kepala pada setiap musim dingin. Ia adalah salah satu dari tiga bintang cemerlang di langit belahan utara setelah Arcturus yang muncul pada musim semi dan Vega pada musim panas. Meskipun terlihat ketiga bintang itu sama-sama cemerlang namun kita dapat membedakannya dengan warna Arcturus yang lebih redup dengan warna jingganya. Sedangkan, Vega lebih panas dibandingkan dengan Arcturus yaitu berwarna putih. Dan Capella berada ditengah-tengah mereka dengan warna kuningnya.

My Capella, jauh nun di sana. Aku hanya dapat merasakannya, meski begitu aku senang memilikinya. Hihihi. Ia Capella kuningku yang menenangkan dan meneduhkanku. Sinar kuningnya slalu menerangi malamku. Capellaku siap mendengar keluh kesahku, membuatku terkekeh sendiri karena ulahnya. Huaa, aku beruntung memilikinya. *wink*

My Arcturus, hm. Aku belum menemukan bintangku yang satu ini. Ckck.

Vega? ah, Capella menamaiku Vega. Sudah kutanyakan alasan Ia memanggilku Vega. Alasannya lagi-lagi membuatku guling2, tersenyum sendiri olehnya. Capellaku memang pandai membuatku gila. Hahaha. :)

Dan kalian tahu? Aku punya banyak bintang-bintang di sekelilingku. Mereka adalah sahabat-sahabatku. :)

9 komentar:

  1. Hi, Vega!
    Hihi, manis.. (postingannya)

    BalasHapus
  2. hahaa..
    Saya kira yg manis saya!
    *ndag jadi guling2 deh*

    BalasHapus
  3. Kayaknya bukan, ih. Ciuciu nggak pernah berkeluh kesah. Dia saudariku yang paling kuat yang pernah ku temui. Seolah-olah tak pernah ada kata sedih di dunia ini.

    BalasHapus
  4. Hey.. Nyambung dimana Hehel yam? Biasa ajaa ah.. Jgn membuatku guling2.. ;)

    BalasHapus
  5. *lirik komen* Benar juga yah? Nggak nyambung.
    *cuek*

    BalasHapus
  6. Eh, btw, Ciu, my Vega, ubah gih pengaturan komennya. Supaya yang nggak punya akun blogger juga bisa komen di sini.

    BalasHapus
  7. sudah.. hahaa.. memangnya kenapa Hehel yam?

    BalasHapus
  8. huhuu.. Hehel undang saya d blog Notes Kiut dong.. *senyum manja*

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...